Tingkatkan Imun Tubuh, Penjualan Jeruk Kintamani di PIOS Meningkat

jatimupdate.id
Mujiono memilah jeruk Kintamani yang didatangkan langsung dari Bali

Surabaya - Jeruk Kintamani Bali makin diminati warga Surabaya. Jeruk asal Pulau Dewata itu diburu para pembeli di Pasar Induk Osowilangun Surabaya (PIOS).

Salah satu pedagang jeruk Kintamani Bali, Mujiono yang berjualan di Blok B PIOS mengatakan pihaknya mendatangkan 4,5 ton karena permintaan dari pelanggan yang meningkat.

Baca juga: Ibu Bumi

"Banyak permintaan dari pelanggan untuk mendatangkan jeruk Kintamani," ujarnya.

Baca juga: Sukses di Bali AKG Entertainment Siap Gelar Pokemon Run di Surabaya

Pedagang asal Malang itu menambahkan jika karakter jeruk Kintamani ini kulitnya mulus bersih. Meski rasanya manis kecut, rasa jeruknya terasa segar.

Baca juga: Direktur cDep: Waterfront City Sangat Tepat Dibangun di Surabaya

"Jeruk Kintamani juga mengandung banyak vitamin C sehingga bagus untuk meningkatkan imunitas tubuh," tandasnya.

Editor : jatimupdate.id

Politik Dan Pemerintahan
Trending Minggu Ini
Berita Terbaru